BPBD Kota Tangerang Melaksanakan Giat Trauma Healing
Selasa, 09 September 2025 18:10 WIB
Peserta yang terdiri dari anggota Damkar yang ada di UPT 13 Kecamatan di Kota Tangerang, menyimak materi Trauma Healing dengan khidmat dan serius. Di Aula Mako BPBD Kota Tangerang, Selasa (09/09/25).
Peserta yang terdiri dari anggota Damkar yang ada di UPT 13 Kecamatan di Kota Tangerang, menyimak materi Trauma Healing dengan khidmat dan serius. Di Aula Mako BPBD Kota Tangerang, Selasa (09/09/25).
Peserta melakukan sesi foto bersama dengan Kepala Pelaksana (Kalak) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tangerang Mahdiar, beserta Pemateri dari Tim Pelaksanan Dinas Sosial (Dinsos) Provinsi Banten, di Aula Mako BPBD Kota Tangerang, Selasa (09/09/25).
Kepala Pelaksana (Kalak) Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) Kota Tangerang Mahdiar, membuka Acara serta memberi arahan Giat Trauma Healing untuk Jaga Kesehatan Mental Petugas Damkar, di Aula Mako BPBD Kota Tangerang, Selasa (09/09/25).