Berita Kota

IMG-kemeriahan-festival-cap-go-meh-disambut-antusias-warga

Kemeriahan Festival Cap Go Meh Disambut Antusias Warga

Sabtu, 4 Februari 2023 17:43 WIB | Dibaca : 379

Dalam rangkaian Tahun Baru Imlek, Kampung Grenpul (Gerendeng Pulo) menggelar acara perayaan Cap Go Meh di RW. 09 Kelurahan Gerendeng, Kecamatan Karawaci, Sabtu (4/2/2023).

Read More →
IMG-kecamatan-karang-tengah-buka-booth-pelayanan-umum-di-mal-ciledug-ramayana

Kecamatan Karang Tengah Buka Booth Pelayanan Umum di Mal Ciledug Ramayana

Sabtu, 4 Februari 2023 12:17 WIB | Dibaca : 489

Semarak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-30 Kota Tangerang, yang jatuh pada 28 Februari mendatang, Kecamatan Karang Tengah membuka Booth Pelayanan Umum di Mal Ciledug Ramayana, disetiap Sabtu sepanjang

Read More →
IMG-kini-rsud-kota-tangerang-layani-pasien-kecelakaan-kerja-dan-penyakit-akibat-kerja

Kini RSUD Kota Tangerang Layani Pasien Kecelakaan Kerja dan Penyakit Akibat Kerja

Jumat, 3 Februari 2023 18:22 WIB | Dibaca : 1150

Meningkatkan layanan kepada masyarakat Kota Tangerang, Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Tangerang bekerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan, memiliki program baru yaitu untuk penanganan pasien yang

Read More →
IMG-kota-tangerang-berhasil-kembali-turunkan-stunting-dan-kemiskinan-ekstrem-di-tahun-2022

Kota Tangerang Berhasil Kembali Turunkan Stunting dan Kemiskinan Ekstrem di Tahun 2022

Jumat, 3 Februari 2023 18:16 WIB | Dibaca : 865

Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) Republik Indonesia menggelar Roadshow secara Daring terkait percepatan penurunan stunting dan penghapusan kemiskinan

Read More →
IMG-tingkatkan-transformasi-digital-diskominfo-gelar-forum-renstra-2024-2026

Tingkatkan Transformasi Digital, Diskominfo Gelar Forum Renstra 2024-2026

Jumat, 3 Februari 2023 15:29 WIB | Dibaca : 875

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Tangerang baru saja menggelar forum Rencana Strategis (Renstra) tahun 2024-2026. Dipimpin secara langsung oleh Kepala Diskominfo, Indri Astuti, forum

Read More →

Menampilkan 6611 hingga 6615 ( Total : 12610 artikel )